Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Adaptive Security dan Teknologi Iris

Gambar
Apa Yang Di maksud Dengan Adaptive Security dan Teknologi Iris Adaptive Security Arsitektur keamanan internet ini memang masih dirancang konsep dan modelnya gengs. Jadi belum terlalu banyak pembahasan didalamnnya. Cuma, para pakar teknologi memprediksi bahwa Adaptive Security  akan lebih baik dari Internet of Things (IoT) dalam arti terjamin. Pengertian dan Cara Kerja Teknologi Iris Scanning Iris atau biasa disebut sebagai selaput pelangi adalah daerah berbentuk gelang pada mata yang dibatasi oleh pupil dan sklera (bagian putih dari mata), jadi iris scanning yaitu teknologi pemindai iris yang di gunakan pada perangkat dengan tujuan keamanan. Teknologi Iris Scanning Fitur keamanan yang digunakan pada perangkat mobile seperti sensor sidik jari, dan pemindai iris tak hanya dapat digunakan untuk mengunci dan membuka akses perangkat, tetapi lebih spesifik dapat digunakan untuk mengunci dan membuka konten-konten sensitif di galeri, browser, buku telepon, file, cata